JADWAL DAN TATA TERTIB PELAKSANAAN SELEKSI KOMPETENSI DASAR SKD CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL CPNS DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN WAY KANAN TAHUN ANGGARAN 2019

JADWAL DAN TATA TERTIB PELAKSANAAN  SELEKSI KOMPETENSI DASAR SKD CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL CPNS  DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN WAY KANAN  TAHUN ANGGARAN 2019

Berdasarkan Peraturan Badan Kepegawaian Negara Nomor 8 Tahun 2018 tentang Prosedur Penyelenggaraan Seleksi dengan Metode Computer Assisted Test BKN dan Nomor 14 Tahun 2018 tentang Petunjuk Teknis Pengadaan Pegawai Negeri Sipil, maka Panitia Seleksi CPNS Pemerintah Kabupaten Way Kanan Tahun 2019 menetapkan Tempat dan Waktu Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dengan metode Computer Assisted Test BKN .

Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dengan metode CAT BKN dimulai pada hari Jum’at, 07 Februari 2020 s.d. Sabtu 08 Februari 2020 bertempat di Institut Teknologi Sumatera (ITERA) Jalan Ryacudu, Way Huwi Jati Agung Lampung Selatan mulai pukul 08.00 s.d selesai.

 

Pengumuman Lengkap dapat dilihat Pada link Berikut ;

Daftar nama peserta yang mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dapat dilihat sebagaimana pada Lampiran I.

Daftar Nama Peserta P1/Tl Tahun 2018 yang Memilih Mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (Skd) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun 2019 Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Way Kanan Sebagaimana pada Lampiran II


Dipost Oleh Administrator

a

Post Terkait

Tinggalkan Komentar